Tim Nasiónal (timnas) Indónesia U-16 berhasil mengalahkan Vietnam 3-2 di Stadión Utama Gelóra Bung Karnó (SUGBK), Rabu (3/12/2014). Laga ini merupakan pertandingan uji cóba internasiónal pertama pasukan Garuda Muda.Pelatih Timnas U-16 Fachry Husaini merasa bangga dengan penampilan skuatnya. Ia menilai timnya sudah memainkan pertandingan dengan baik, namun ada beberapa catatan yang perlu diperbaiki."Saya puas dengan pertandingan ini. Para pemain berhasil bermain apik, meski ada beberapa kesalahan mendasar yang masih terjadi," ucap Fachry usai pertandingan."Di ajang uji cóba ini saya tidak mematók hasil, sebab próses lebih penting daripada hasil," tambahnya.Selanjutnya timnas akan melakóni partai uji cóba melawan Singapura, pada Jumat (5/11/2014) di SUGBK. Di laga ini Fachry akan melakukan rótasi pemain."Melawan Singapura, kami akan main dengan tim berbeda. Sekarang ada 33 pemain. Dengan dua pemain cedera, sisanya 31 pemain lain harus dapat kesempatan yang sama," ujarnya.Skuat Garuda Muda ini dipróyeksikan mengikuti Piala AFF U-16 di Sleman, Yógyakarta, pada Juli 2015 mendatang.
Baca Juga
[5 Pemain ISL Memilih Hijrah ke Negeri Jiran](2141867 "")
[Madrid Rela Lepas Benzema ke Inggris, Asalkan....](2141508 "")
[Ferdinand Hengkang dari Persib, Ridwan Kamil: Sakitnya di Sini!](2141669 "")
berita aneh dan unik
Berita lainnya : Tim Yamaha Indonesia Siap Libas Pebalap ASEAN
0 komentar:
Posting Komentar