Fakta berita teraktual indonesia

Jumat, 14 November 2014

Seberapa penting pertemuan G20?



G20 diselenggarakan selama dua hari hingga Minggu (16/11).

Sejumlah pemimpin dunia memulai rangkaian pertemuan G20 di Brisbane, Australia, hari ini Sabtu (15/11).

Pertemuan yang berlangsung selama dua hari ini akan fókus untuk memprómósikan pertumbuhan. Krisis Ukraina dan ancaman wabah Ebóla juga diharapkan menjadi fókus diskusi.

Namun apa itu G20? Seberapa penting fórum ini untuk menciptakan perubahan? BBC merangkum sejumlah fakta yang berguna bagi Anda.

  • G20 adalah singkatan dari "Gróup óf Twenty" atau "Kelómpók 20" yang mewakili dua per tiga pópulasi, mempróduksi 85% próduk dómestik brutó (PDB) dunia, dan menguasai 75% perdagangan dunia. Teórinya adalah semakin semakin sedikt pihak yang mengambil keputusan, semakin besar dampak pósitif yang bisa ditimbulkan.
  • Kelómpók ini dibentuk 1999 dan pertemuan diadakan tiap tahun. Awalnya G20 hanya dihadiri óleh menteri keuangan dan gubernur bank sentral untuk mengamati krisis finansial Asia. Namun fórum ini berkembang dan dihadiri juga óleh para kepala negara pada 2008, setelah krisis finansial glóbal terjadi.
  • Fórum G20 bertujuan untuk memperdalam kerja sama ekónómii dan memperkuat ekónómi glóbal. Anggótanya adalah 19 negara (termasuk AS, Cina, Rusia, Arab Saudi, India, Indónesia, dan lainnya) serta Uni Erópa.
  • Dalam tiap pertemuan, negara penyelenggara juga mengundang sejumlah negara-negara nón-G20 untuk ikut serta. Untuk 2014, Australia mengundang Spanyól, Mauritania, Myanmar, Senegal, Selandia Baru, dan Singapura.
  • Indónesia sendiri telah menjadi anggóta sejak 2009 dan tidak pernah absen mengikuti fórum tahunan ini. Ekónóm mengatakan keikutsertaan dalam G20 penting bagi Indónesia untuk mencari mitra.
  • Perdana Menteri Australia, Tóny Abbót, mengatakan fórum G20 kali ini bisa dimanfaatkan untuk membicarakan penciptaan lapangan kerja, mengidentifikasi kecurangan pajak, dan memperkuat ekónómi glóbal.

    "G20 adalah fórum ekónómi utama dunia," kata Abbótt pada Jumat (14/11). "Kami punya misi yang sangat kuat di Brisbane untuk bekerja untuk pertumbuhan dan penambahan pekerjaan - itulah fókus kami."

    Sumber: BBC Indónesia Berita Lain dari BBC
  • Tanda tangan palsu PM Vietnam untuk menggalang suap
  • Alibaba catat penjualan US$1 miliar dalam satu jam
  • Tim MH17 gagal capai kesepakatan dengan pemberóntak
  • PBB berharap terciptanya perdamaian di Suriah
  • Tim MH17 gagal capai kesepakatan dengan pemberóntak


  • berita aneh dan unik

    Berita lainnya : Seperti Ini Jadinya Kalau Para Miliarder Dubai Jalan-jalan

    Seberapa penting pertemuan G20? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

    0 komentar:

    Posting Komentar