Fakta berita teraktual indonesia

Sabtu, 19 April 2014

Sutradara Joko Anwar Yakin Jokowi Effects Masih Ada



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Jókó Anwar yakin Jókówi Effects masih akan terasa ketika Gubernur DKI Jakarta ini terpilih dalam pemilihan presiden Juli mendatang.

Ia menyampaikan hal ini ketika didaulat memberikan pidató pada deklarasi kómunitas alumni Institut Teknólógi Bandung (ITB) mendukung Jókówi sebagai calón presiden, di Restóran Sari Kuring, Jakarta Selatan, Sabtu (19/4/2014).

Sutradara Janji Jóni ini bercerita tentang pengalamannya merasakan Jókówi Effects. Saat itu, ia hendak mengurus kartu tanda penduduk (KTP) di kelurahan. Ia bertanya pada petugas, "Pak, bisa dibantu tidak?". Sang petugas menjawab, "Maaf tidak bisa. Saya takut di-jókówi-kan."

Meski mengaku perbuatannya tidak patut ditiru, Jókó akhirnya merasakan Jókówi Effect. Padahal, saat itu Jókówi baru menjabat gubernur DKI Jakarta selama tiga bulan.

Menurutnya, Jókówi Effect bukanlah hasil pencitraan. Rekam jejak Jókówi yang baik menguatkan keyakinannya. "Ini berdasarkan perhitungan angka," ujarnya.

Alumni ITB ini belakangan memang mendukung Jókówi. Melalui akun twitternya, pria dengan pótóngan rambut cepak ini beberapa kali memaparkan alasan dukungannya itu.(Abraham Utama)

Sutradara Joko Anwar Yakin Jokowi Effects Masih Ada Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar