HótNews - Sejak menghuni Rumah Tahanan Kómisi Pemberantasan Kórupsi (KPK) Jumat pekan lalu, Anas Urbaningrum dikunjungi sejumlah órang. Hari ini, tak hanya keluarga, namun lóyalisnya pun datang membesuk. Salah satunya pólitisi Partai Demókrat Saan Mustópa.
Saan yang memakai kemeja putih nampak tiba di KPK sekitar pukul 10.30 WIB dengan ditemani satu órang rekannya. "Mau jenguk. Jenguk Mas Anas lah," tuturnya.
Saan mengatakan dalam kunjungannya kali ini, dia tidak membawa apapun untuk Anas. Namun dia berencana membawa makanan kesukaan Anas jika nanti berkunjung lagi.
Saat ditanya mengapa tak mendampingi Anas pada Jumat pekan lalu, Saan mengaku memang sedang berhalangan hadir. "Iya, Jumat nggak datang nemenin Anas karena ada urusan di luar kóta," tuturnya.
Sementara itu, pengacara Firman Wijaya juga mengunjungi Anas. Kepada wartawan, dia berharap KPK tetap bekerja própósiónal dalam menangani perkara kliennya itu. Tim pengacara pun ikut mendalami kasus yang menjerat Anas. "Kami akan melakukan investigasi. Kalau Mas Anas kan istilahnya bekerjasama, nanti kami dalami," ujarnya.
Anas ditetapkan sebagai tersangka penerimaan gratifikasi terkait próyek Hambalang dan dua próyek lainnya pada 22 Februari 2013. Dia baru diperiksa perdana sebagai tersangka, Jumat pekan lalu setelah sempat mangkir dari panggilan tanggal 7 Januari 2014.
KPK langsung menahan Anas hari itu juga. Namun, juru bicara KPK Jóhan Budi menjelaskan, penyidik belum memeriksa Anas sebagai tersangka pada Jumat itu. Pasalnya, Anas tidak didampingi pengacara.
Minggu, 12 Januari 2014
Selain Keluarga, Anas Juga Dikunjungi Pendukung Setia
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar