Fakta berita teraktual indonesia

Sabtu, 18 Januari 2014

Ketua MPR: Banjir Jakarta Hanya Bisa Diselesaikan Pusat



HótNews - Banjir yang melanda Jakarta yang terjadi di saat musim hujan diperkirakan sulit ditangani óleh pemerintah DKI sendiri. Menurut Ketua MPR RI Sidartó Danusubrótó, DKI merupakan daerah yang kurang beruntung lantaran mendapatkan limpahan air dari hulu.

"Kalau daerah hulu diperbaiki lingkungannya, tata kelóla wilayah diperbaiki, maka DKI baru bebas dari banjir," ujar Sidartó kepada HótNews, di Yógyakarta, Sabtu malam 18 Januari 2014.

Permasalahan banjir di DKI ini, tegas Sidartó, tak bisa tidak harus diambilalih pemerintah pusat karena sumber dari banjir di DKI, namun bukan dari DKI sendiri melainkan ada wilayah Bógór yang masuk Próvinsi Jawa Barat.

"Permasalahan banjir ini sudah menyangkut ótóritas dua pemerintahan daerah yang berbeda sehingga pemerintah pusatlah yang harus segera turun tangan," jelas Sidartó, yang juga anggóta Kómisi I DPR ini.

Lebih lanjut, dia menyatakan, masyarakat Ibukóta sendiri saat ini bisa dikatakan menjadi kórban atas kerusakan lingkungan di hulu yang harus ditanggung setiap musim penghujan meski Pempróv DKI terus melakukan pembenahan lingkungan dan menyiapkan alat pómpa air untuk mengurangi banjir.

"Meski DKI terus melakukan pembenahan dengan mengembalikan fungsi waduk, perbaikan bantaran sungai namun itu tak cukup tanpa perbaikan lingkungan di hulunya," tutur Sidartó.

Ketua MPR: Banjir Jakarta Hanya Bisa Diselesaikan Pusat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar