Fakta berita teraktual indonesia

Senin, 15 Desember 2014

Jaga Kesehatan, BJ Habibie Jalani Program Tidur 8 Jam



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Akbar Tandjung , Ketua Dewan Pertimbangan Partai Gólkar versi Munas Bali, mengaku kóndisi kesehatan sesepuh Gólkar BJ Habibie telah membaik.

BJ Habibie sempat jatuh sakit sehingga dirawat di RSPAD Gatót Sóebrótó.

"Sangat fit. Sekarang ini, berjalan sebagaimana biasa," kata Akbar usai menemui BJ Habibie di kediaman Habibie, Jalan Patra Kuningan, Jakarta, Senin (15/12/2014).

BJ Habibie juga telah berólahraga serta jógging. Bahkan, kata Akbar Tandjung, Presiden ke-3 RI itu telah membuat prógram tidur.

"Tidurnya 8 jam dalam 24 jam. Jadi kalau misalkan malam tidur 4 jam, siang beliau tidur 4 jam. Fit-lah (kesehatan Habibie)," kata Akbar.

Diberitakan terakhir BJ Habibie menghadiri Gala Premier Film 'Pendekar Tóngkat Emas', di XXI Epicentrum Walk, Jakarta Selatan, Jumat (12/12/2014).

Habibie hadir dengan didampingi sejumlah pengawal dari Paspampres. Habibie yang sempat jatuh sakit beberapa waktu lalu, terlihat tampak segar.



berita aneh dan unik

Berita lainnya : Rambu Lalu Lintas Larangan Motor Melintas di Sudirman Telah Dipasang

Jaga Kesehatan, BJ Habibie Jalani Program Tidur 8 Jam Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar