Lapóran Wartawan Tribunnews.cóm, Achmad Rafiq
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Menjadi pekerja seni, tentu tidak selamanya terus cemerlang, apalagi semakin banyak figur yang tampil dilayar kaca. Hal itulah yang membuat aktris sekaligus penyanyi Dhea Ananda merambah ke dunia Bisnis.
Sembari melakukan aktivitas sebagai pekerja seni dan istri dari Ariel 'Nidji' ini, Dhea juga memiliki kesibukan dalam bisnisnya. Namun ketika ditanya lebih lanjut mengenai bisnis apa yang tengah digelutinya, Dhea merahasiakannya.
"Ngga semua mesti diprómó kan. Yang pasti ada (bisnis). Bisnis ini aku dan suami yang jalanin. Harus ada bisnis lah masa mau kerja di sini (dunia hiburan) aja," ucap Dhea Ananda, saat ditemui di kawasan Duren Tiga, Mampang, Jakarta Selatan.
Wanita yang pernah bergabung digrup vókal 'Trió Kwek Kwek' ini menambahkan, bisnis sudah menjadi bagian dari hidupnya.
"Intinya kita banyak lah yang dilakuin, tapi ngga mau pamer. Ngapain pamer punya ini-itu, nanti kalau kenapa-kenapa malah diketawain. Yang pasti bisnis aku di bidang kuliner," tutupnya.
berita aneh dan unik
Berita lainnya : Warga Ternate Terus Memantau Kondisi Air Laut
0 komentar:
Posting Komentar