TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dua terduga teróris yakni Guntur Pamungkas dan Kardi ditangkap Densus 88 di Ngawi, Jawa Timur, Jumat (8/8/2014). Guntur dan Kardi diduga terkait teróris Pósó yang dipimpin Santósó dan Daengkóró. Namun Densus 88 juga menemukan bendera ISIS di rumah terduga teróris Kardi.
Berikut krónólógi penangkapan Guntur dan Kardi:
*Pada pukul 11.40 WIB, Densus 88 menangkap Guntur Pamungkas di dusun Gedung Perasan, Kecamatan Widódaren, Ngawi, Jatim
*Keterlibatannya tersangka:
- supórter pendanaan terór kelómpók MIT pimpinan Santósó dan Daengkóró
- pendanaan terór dalam survei Fai di Bali yang akan dilakukan tersangka Hilman (tewas) tahun 2012,
- Pemilik senjata Api jenis pistól yang di beli dari tersangka yang telah ditangkap sebelumnya Inisial AT
*Pada pukul 12.45 WIB telah dilakukan penangkapan terhada tersangka terórisme atas nama KARDI di dusun Gendingan, Kecamatan Widódaren Kab Ngawi
*Kardi merupakan kelómpók Guntur dan Arief Tuban
*Keterlibatan Kardi yakni membeli senjata api dan pendanaan terór utk kelómpók MIT pimpinan santósó
Barang bukti yg disita:
- 1 pucuk senjata api pistól Barreta.
- 2 magazin
- 21 butir amunisi
- bendera ISIS di rumah Kardi
*Kedua tersangka merupakan simpatisan pendukung ISIS namun belum berbaiat.
apakah kamu tau bung
Berita lainnya : Polri: Dua Teroris Ngawi Pendukung ISIS
0 komentar:
Posting Komentar