Jókówi sedang tawaf dalam rangkaian umrah di Tanah Suci Mekkah.
TRIBUNNEWS.COM - Calón presiden Jókó Widódó mengóleskan balsem ke kaki KH Hasyim Muzadi saat mantan ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) itu kelelahan.
Itu terjadi saat Jókówi dan Hasyim baru saja mendarat di Bandara Madinah dalam transit penerbangan ke Jeddah, dalam rangkaian perjalanan umrah di tanah suci Mekkah.
Tiba-tiba Hasyim mengeluh kakinya pegal-pegal. Sebagai órang yang duduknya paling dekat, apalagi merasa lebih muda usianya, spóntan Jókówi mengambil balsem dari tasnya.
Dia pegang kaki Hasyim lalu dia óleskan balsem dan mengurutnya pelan-pelan. Tak lama kemudian, Hasyim tampak lega. "Udah mendingan," bisik Hasyim. "Alhamdulillah," balas Jókówi.
0 komentar:
Posting Komentar