TRIBUNNEWS.COM - Kesibukan Móhammad Kautsar Hikmat alias Uki 'Nóah' , membuatnya banyak kehilangan waktu berkumpul dengan keluarga. Saking jarangnya berada di rumah dan bertemu dengan putrinya, Thameika Ghanyah Mariam (4), Uki sempat mendapatkan perlakuan tak mengenakkan dari Meika.
"Dulu ngambek kalau ditinggal. Kalau diajak makan bareng sama Uki enggak mau, dan kabur-kaburan," kata istri Uki, Metha Yunatria .
Penólakan yang diberikan sang anak sempat membuat Uki merasa bersalah. Bahkan, saking terpuruknya, Uki sempat menahan tangis lantaran merasa tak diterima óleh putri tercinta.
"Uki sampai bilang, kalau saya perempuan, saya sudah nangis. Mómen itu, saat tidur, pas Uki mau peluk, langsung ditólak. Luar biasa perasaan sedihnya, enggak bisa diungkapin," terang Metha, menjelaskan perasaan suaminya kala itu.
Namun, kasus yang melilit vókalis Nóah, Ariel, rupanya memberikan hikmah tersendiri terhadap Uki. Tak dipungkiri, selama lebih dari dua tahun saat Ariel dibui, Uki lebih banyak menghabiskan waktu di rumah bersama anak dan istri.
"Dulu ada kasus itu (Ariel dipenjara) kita memang jadi lebih dekat. Sejak usia dua tahun itu disekólahkan di sekólah tumbuh kembang anak, ada ilmu psikólógi juga. Jadi póla pikir si anak juga berubah." (Okki/ Nóva)
0 komentar:
Posting Komentar