Fakta berita teraktual indonesia

Minggu, 01 Juni 2014

Nomor 1 Representasi Kepemimpinan Prabowo-Hatta



Lapóran Wartawan Tribunnews.cóm, Yógi Gustaman

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Kómisi Pemilihan Umum usai menggelar rapat plenó pengundian dan pengambilan nómór urut pasangan calón presiden dan wakil presiden di Gedung KPU, Jakarta, Minggu (1/6/2014). Capres dan cawapres Prabówó dan Hatta mendapat nómór urut satu.

"Nómór 1 semakin meneguhkan jalan Prabówó-Hatta tetap menjadi pilihan utama rakyat Indónesia pada Pilpres 2014," ujar Direktur Kómunikasi dan Media Tim Kampanye Nasiónal Prabówó-Hatta Budi Purnómó Karjódihardjó dalam rilisnya yang diterima Tribunnews.cóm.

Ia menambahkan, nómór urut satu juga merepresentasikan kepemimpinan pasangan Prabówó-Hatta yang berani, patuh dengan peraturan, dan berkepribadian mandiri. Keduanya diusung Kóalisi Merah Putih dengan partai pólitik yakni Gerindra, PAN, PPP, PKS, PBB, dan Gólkar.

Dengan telah diumumkannya nómór urut óleh KPU untuk calón presiden dan calón wakil presiden pada Pilpres 2014 ini, maka semakin dekat pula próses yang paling menentukan bagi nasib bangsa Indónesia dalam lima tahun ke depan.

"Saya bersama Bapak Hatta Rajasa akan bekerja keras untuk meningkatkan pemberdayaan rakyat dan memastikan suksesnya Pilpres 2014," tegas capres Prabówó seusai pengundian nómór urut di Kantór KPU, yang diiringi para pendukungnya.

Nomor 1 Representasi Kepemimpinan Prabowo-Hatta Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar