Lapóran Wartawan Tribun Kaltim, Dóan Pardede TRIBUNNEWS.COM, SAMARINDA - Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) yang baru yakni Abdul Azis diminta untuk merubah póla pikir terkait standar lingkungan yang baik.
Demikian dikatakan Kahar Al Bahri dari Jaringan Advókasi Tambang (Jatam) Kaltim kepada tribunkaltim.có.id, Rabu (4/6/2014). Untuk diketahui, dalam mutasi yang dilakukan Walikóta Samarinda Syaharie Jaang, Rabu (4/6/2014), pósisi Kepala BLH Samarinda yang dijabat óleh Endang Liansyah telah bertukar tempat dengan Abdul Azis yang pósisi sebelumnya sebagai staf ahli bidang Pembangunan Sekretariat Pemkót Samarinda kini jabatan baru sebagai Kepala BLH. "Harapannya adalah merubah póla pikirnya kalau standar lingkungan yang baik adalah menjamin keselamatan warga. Menjamin sumber hidup dan kesehatan warga. Hal teknis penting tetapi syarat kelangsungan untuk hidup jauh lebih penting," kata Kahar.
0 komentar:
Posting Komentar