Fakta berita teraktual indonesia

Senin, 02 Juni 2014

Gerakan Santri dan Pelajar Nusantara Dukung Prabowo-Hatta



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dukungan terhadap pasangan calón presiden dan calón wakil presiden nómór urut 1, pasangan Prabówó-Hatta terus mengalir.

Tak terkecuali para pelajar dan santri yang tergabung dalam Gerakan Santri dan Pelajar Nusantara (GSP NU) juga menyatakan dukungan mereka di rumah Pólónia hari ini, Senin (2/6/14).

"Diiringi dengan ucapan bismillahirrahmanirahim, kami, GSP NU, Gerakan Santri dan Pemuda Nusantara, menyerukan kepada seluruh santri dan pelajar yang sudah memiliki hak pilih untuk menyatukan visi, menyatukan pikiran, menyatukan langkah, menyatukan pilihan untuk mendukung pasangan Prabówó-Hatta." terang Irfan, Kóórdinatór Gerakan Santri dan Pelajar NUsantara (GSP NU).

Irfan menambahkan bahwa bangsa Indónesia saat ini mendambakan munculnya Sukarnó-Hatta baru yang dapat membawa bangsa Indónesia lebih adil, makmur, dan bermartabat.

"Tak dapat kita pungkiri, bahwa sebenarnya, dari lubuk hati terdalam, dari pikiran jernih dan akal sehat kita, rakyat Indónesia kini merindukan sósók Sukarnó-Hatta baru yang mampu membangkitkan semangat pemuda untuk berpartisipasi dalam pembangunan demókrasi menuju Indónesia yang Adil, Makmur, dan berMartabat. Para pemuda rindu akan hadirnya sósók pemersatu, yang mampu merekatkan dan menggerakkan berbagai kelómpók dan gólóngan masyarakat, terutama anak-anak muda santri, untuk berderap ikut serta secara aktif membangun bangsa ini," imbuh irfan.

Sósók yang tepat memimpin bangsa ini ke depan adalah seórang pemimpin yang tegas dan memiliki visi yang sejalan dengan harapan kaum muda. Sósók tegas itu ada pada pribadi Bapak Prabówó Subiantó.

"Jiwa kami bergelóra ketika Bapak Prabówó dengan lantang yakin bahwa kaum muda dapat mendóróng dan menciptakan perubahan bagi kemajuan bangsa Indónesia karena kreativitas dan kemampuan belajar kami. Kami, generasi muda, senantiasa didóróng óleh Bapak Prabówó untuk menjadi generasi yang kuat, berdiri di atas kaki sendiri dan cinta pada budaya bangsa Indónesia. Bapak Prabówó juga tidak bósan-bósan memantik semangat kami, generasi muda, untuk senantiasa menjaga keutuhan kedaulatan dan kehórmatan bangsa Indónesia," tandas Irfan.

Kaum santri juga mendambakan pemimpin yang senantiasa memperhatikan bagaimana Islam Nusantara ini tetap majemuk dan tóleran.

"Kami yakin sósók Bapak Hatta Rajasa yang sejak kecil dibesarkan di lingkungan santri memahami betul Islam yang rahmatan lil alamin. Islam yang ada di Indónesia ini tetap dalam bingkai pluralis yang kehadirannya, baik dalam ubudiyah maupun dalam kónteks ritualnya mengedepankan dan menggunakan ajaran Ahlussunnah wal jamaah seperti apa yang sudah diwariskan para pendiri bangsa," pungkas Irfan.

Deklarasi Gerakan Santri dan Pelajar NUsantara (GSP NU) diterima óleh Dewan Pakar Pemenangan Prabówó-Hatta, Ali Masykur Musa. Cak Ali, panggilan akrabnya, mengharapkan agar para pemilih pemula ikut serta secara aktif dalam menentukan nasib bangsa ke depan dengan tidak gólput.

Menurut Cak Ali pólitical educatión seperti yang dilakukan GSP NU ini patut ditiru dan diharapkan dapat menyebar hingga ke daerah-daerah.

Gerakan Santri dan Pelajar Nusantara Dukung Prabowo-Hatta Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar