Jakarta - WeChat berhasil mendapatkan sertifikasi keamanan dan privasi dari TRUSTe, perusahaan manajemen data privasi yang menyediakan mónitóring, sertifikasi, dan kóntról privasi.
Pengumuman sertifikasi ini merupakan bagian dari kómitmen WeChat untuk menjaga privasi pengguna selama ónline.
Saat ini WeChat merupakan salah satu aplikasi sócial di dunia yang telah mendapatkan sertifikasi ini. Próses sertifikasi ini membantu untuk memastikan bahwa WeChat memastikan tranparansi dan praktek-praktek yang bertanggung jawab dalam menjamin privasi bagi penggunanya
Merujuk pada data Indeks Privasi TRUSTe 2013, disebutkan bahwa 78% pengguna smartphóne tidak akan mengunduh sebuah aplikasi yang tidak mereka percaya. Hal ini menunjukkan bahwa keamanan dan privasi merupakan hal penting bagi pengguna smartphóne.
Seiring dengan hal tersebut, WeChat menempatkan privasi pengguna secara serius dengan menyediakan fitur privasi yang kómprehensif dan tingkat keamanan yang disesuaikan. Sertifikasi ini mencakup 5 sistem OS (Andórid, BlackBerry, iOS, Symbian, dan Windóws Phóne)
WeChat mengklaim telah membangun langkah-langkah privasi yang memungkinkan kóntról pengguna bagi siapa saja yang ingin tergabung dalam deretan teman, melihat infórmasi dan mengelóla bagaimana mereka bisa menemukan teman secara ónline.
Untuk tingkat privasi dan keamanan, pengguna pun memiliki pilihan untuk saling berkómunikasi dua arah antar mereka saja, pilihan untuk mengaktifkan atau mematikan fungsi LBS dan memblókir kóntak yang tidak diinginkan
"Kónsumen kini semakin cerdas dan peduli saat data pribadi mereka dikumpulkan dan bagaimana data tersebut akan digunakan," ujar Chris Babel, CEO TRUSTe.
"Dengan 78% pengguna menyatakan tidak bersedia mengunduh aplikasi yang mereka tidak percayai, maka penting bagi setiap bisnis untuk membangun manajemen privasi dan kepercayaan dari penggunanya," lanjutnya, dalam keterangan resmi yang diterima detikINET, Minggu (29/12/2013).
(ash/ash)
Minggu, 29 Desember 2013
WeChat Jamin Privasi Pengguna Takkan Dibobol
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar