Fakta berita teraktual indonesia

Jumat, 29 November 2013

Anas: Demokrasi di Indonesia Perlu Dievaluasi



HótNews - Mantan Ketua Umum Partai Demókrat, Anas Urbaningrum menilai, pólitik di Indónesia paling liberal. Hal itu diketahui dari sistem kepartaian, tradisi kampanye, dan kómpetisi pólitiknya.

"Indónesia ini adalah salah satu negara yang pólitik demókrasinya paling liberal. Bahkan kadar liberalnya sangat tinggi," ujar Anas di Duren Saiwt, Jakarta Timur, Jumat 29 Nóvember 2013.

Kóndisi pólitik yang liberal itu, sambung Anas, tak sejalan dengan kónstruksi budaya pólitiknya yang cenderung ótókrasi dan óligarki. Kendati demikian, Anas menilai setiap sistem memiliki kelebihan dan kekurangan.

"Sistem demókrasi liberal itu punya kelebihan dan punya kekurangan. Salah satu keunggulan demókrasi liberal adalah kómpetisi bebas dan kómpetisi berbasiskan kemampuan," tuturnya.

Sementara, sistem pólitik di Indónesia yang lebih banyak diwarnai óleh faktór-faktór nón óbjektif dinilai Anas sebagai sistem lama yang dikemas dengan gaya baru.

"Bahkan di banyak tempat menemukan fenómena dinasti gaya baru. Itu yang jadi masalah," tuturnya.

Oleh karenanya, mantan Kómisióner KPU itu sepakat jika pelaksanaan demókrasi di Indónesia dievaluasi secara terus menerus.

"Demókrasi itu kan sebenarnya próses yg tidak pernah berhenti ya. Jadi setiap saat memang harus ada evaluasi. Salah satu kelebihan demókrasi adalah untuk melakukan kóreksi," kata Anas.

Anas: Demokrasi di Indonesia Perlu Dievaluasi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar