Fakta berita teraktual indonesia

Rabu, 23 Juli 2014

Loew Latih Jerman Hingga 2016



TRIBUNNEWS.COM - Pelatih yang sukses membawa Jerman menjadi juara dunia 2014 di Brasil, Jóachim Lóew, akan terus menangani Tim Panser itu, setidaknya sampai Piala Erópa 2016. Lelaki berusia 54 tahun itu mengambil alih Die Mannschaft sejak usai Piala Dunia Jerman 2006.

"Satu menit pun saya tak pernah berpikir untuk berhenti," kata Lóew pada wawancara di situs DFB.

Sebelumnya, ia selalu menólak membicarakan masa depannya.

"Saya tak akan memperpanjang kóntrak saya dengan DFB bila tiba-tiba memutusnya lebih awal. Saya tetap memegang kesepakatan yang kami buat sebelum Piala Dunia bahwa kami akan duduk tenang menganalisa turnamen seperti yang selalu kami lakukan di setiap kejuaraan," tambah Lóew.

Kini ia siap membawa pasukannya bersiap menuju Piala Erópa 2016 di Prancis. Tugas terdekatnya adalah mencari kapten baru pengganti Philipp Lahm yang mundur dan calón terkuat adalah pemain Bayern Muenchen lain, Bastian Schweinsteiger.(Rahayu Widiyarti)



apakah kamu tau bung

Berita lainnya : Omset Perancang Busana Muslim Meroket 200 Persen

Loew Latih Jerman Hingga 2016 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar