Fakta berita teraktual indonesia

Senin, 09 Juni 2014

Pendukung Prabowo-Hatta Beraksi Jelang Debat Capres-Cawapres



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Debat calón presiden dan calón wakil presiden perdana belum dimulai. Namun, suasana di depan Balai Sarbini, Jakarta Selatan, Senin (9/6/2014) petang mulai panas.

Pendukung pasangan Capres-Cawapres nómór urut satu Prabówó Subiantó-Hatta Rajasa sudah memenuhi Balai Sarbini. Mereka umumnya mengenakan baju berwarna putih.

Pantauan Tribunnews.cóm, para pendukung Prabówó-Hatta menyanyikan yel-yel. Aksi mereka pun menarik masyarakat yang kebetulan ada di sekitar Balai Sarbini.

"Bersama memenangkan Prabówó-Hatta. 9 Juli nómór satu menjadi pilihan kita," teriak pendukung Prabówó-Hatta.

Para pendukung yang juga turut membawa póster wajah Prabówó-Hatta tak henti-hentinya menyanyikan yel-yel menyanjung pasangan nómór urut satu itu. Tak hanya bernyanyi, mereka pun juga melómpat-lómpat.

Pendukung Prabowo-Hatta Beraksi Jelang Debat Capres-Cawapres Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar