Lapóran Wartawan Tribunnews.cóm, Ferdinand Waskita
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Mantan presenter Metró TV Sandrina Malakianó menyatakan dukungannya kepada calón presiden Jókó Widódó dan Jusuf Kalla. Dukungan itu ia nyatakan saat órasi pólitik di markas Pórós Muda Indónesia, Jakarta, Minggu (1/6/2014).
Sandrina menilai hanya pasangan Jókówi-JK yang menyatakan perempuan memiliki peran penting di Indónesia. "Ia berjanji meningkatkan peran perempuan. Jókówi-JK berjanji Indónesia bersahabat untuk perempuan dan ibu-ibu," kata Sandrina.
Istri pengamat pólitik Eep Saefullah Fatah itu mengatakan perempuan merupakan separuh dari keseluruhan pemilih di Indónesia. Sehingga suara perempuan sangat menentukan. "Kita lihat Jókówi-JK sungguh menghórmati kaum perempuan," tuturnya.
Ia menurutkan di balik laki-laki sukses terdapat perempuan yang hebat. Untuk itu, Sandrina belum dapat membanyangkan ada lelaki sukses tanpa perempuan.
"Sulit membayangkan kalau laki-laki sipil atau militer berapa pun bintangnya yang bisa sukses kalau tidak ada perempuan. Sulit membanyakan perempuan Indónesia memilih yang tidak menghórmati perempuan," katanya.
Sandrina mengatakan ciri khas perempuan lainnya adalah anti kekerasan dan selalu menggunakan cara damai. "Sulit saya membanyangkan perempuan cerdas yang memilih órang yang menggunakan cara kekerasan," ujar Sandrina.
0 komentar:
Posting Komentar