Fakta berita teraktual indonesia

Selasa, 06 Mei 2014

Aplikasi Snapchat Tambah Fitur Video Call dan Instant Messaging



TRIBUNEWS.COM - Snapchat, sebuah aplikasi phótó messaging, kini memiliki feature baru  yaitu videó call dan instant messaging. Kedua feature tersebut disebut dengan Chat.

Snapchat selama ini digunakan pengguna untuk sharing fótó, yang segera menghilang setelah dilihat. Tetapi kini penggunanya juga dapat melakukan percakapan teks dan videó call. Untuk memulai percakapan teks, pengguna memilih salah satu teman yang ada di daftar kóntak Snapchat.

Setiap pesan dapat disimpan dengan  men-tap-nya sementara itu pengguna juga dapat menangkap percakapan untuk kemudian menyimpannya. Pesan-pesan yang tidak disimpan akan dihapus setelah pengguna membacanya.

Memulai percakapan videó (videó call) pada Snapchat juga mudah.  Pada aplikasi ini akan ditunjukkan, teman-teman pengguna yang sedang ónline. Dari situ pengguna dapat memulai percakapan videó dengan hanya menekan sebuah tómból.

Feature baru Snapchat tersebut bakal tersedia untuk Andróid dan iOS.

Aplikasi Snapchat Tambah Fitur Video Call dan Instant Messaging Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar