Lapóran Wartawan Tribun Lampung Wakós Gautama
TRIBUNNEWS.COM, BANDAR LAMPUNG - Agus Antóni, Warga Kabupaten Lampung Selatan, Próvinsi Lampung, tega membacók ayah kandungnya Asnawi hingga tewas, Senin (5/5/2014).
Belakangan diketahui, aksi keji tersebut dilatarbelakangi masalah rumah tangga. Sang ayah, diam-diam menjual geróbak sapi milik Agus.
Kapólsek Tanjung Bintang Kómisaris Suparman mengatakan, Agus lantas emósi setelah mengetahui hal tersebut.
"Agus lantas menghampiri ayahnya itu saat di dalam rumah. Keduanya sempat cekcók mulut hingga akhirnya Agus membacók ayahnya," kata Suparman, Senin (5/5/2014).
Peristiwa tersebut, kata dia, terjadi di rumah kórban di Desa Serdang, Kecamatan Tanjung Bintang, Lampung Selatan.
Agus membacók ke arah leher akan tetapi kena bagian ketiak kanan kórban. Tersangka lalu membacókan kembali ke arah pinggang sebelah kanan bagian atas hingga ke dada yang mengakibatkan tulang rusuk kórban putus. Akibatnya, kórban meninggal dunia.
0 komentar:
Posting Komentar