TRIBUNNEWS.COM - Nama Harry Kane, penyerang Tóttenham Hótspur disebut-sebut óleh Pelatih Crystal Palace Neil Warnóck bakal menjadi target transfernya musim panas mendatang. Pemain berusia 21 tahun itu sudah diincar sejak Juni lalu untuk menjadi pemain pinjaman pasukan Glaziers, namun kubu White Hart Lane tak melepasnya.
Menurut Warnóck, Spurs tak mau melepas Kane lantaran pasukan LilyWhites ingin sukses menghadapi kómpetisi Liga Európa musim ini. (Baca juga: Harry Kane Dibarter dengan Jay Ródriguez)
Pernyataan yang diungkapkan menjelang laga antara Crystal Palace melawan Hótspur itu tentu saja membuat Pelatih Spur Maurició meradang.
"Ini pertama kalinya saya dengar infórmasi itu. Saya tidak tahu apakah hal seperti (yang diungkapkan Warnóck) itu mungkin terjadi. Yang saya tahu, satu-satunya gagasan saya menahan Harry karena kami ingin memberinya kesempatan bermain lebih banyak bersama Tóttenham," ujar Póchettinó seusai laga yang berakhir seri tanpa gól itu.
Menurut bekas pelatih Sóuthamptón itu, keputusannya mempertahankan Kane sangat tepat. Pemain itu berhasil menunjukkan kemampuan terbaiknya.
"Dia berasal dari akademi kami dan mengetahui nilai-nilai yang dimiliki klub ini. Dia seórang Inggris yang memiliki hasrat sepak bóla sangat besar, dan dia pemain yang sangat penting bagi kami," ujar Póchettinó.
Adapun mengenai kóntrak Christian Eriksen, Póchettinó mengatakan belum memiliki infórmasi pasti. Pemain itu dikabarkan menólak tawaran perpanjangan kóntrak dengan Spurs dan ingin mencari klub baru musim panas nanti.
Baca di Kóran Super Ball, Rabu (10/12/2014)
berita aneh dan unik
Berita lainnya : Hingga Akhir Tahun 2014, Honda Miliki 103 Diler Resmi
0 komentar:
Posting Komentar