TRIBUNNEWS.COM - Tuah penyerang Diegó Cósta benar-benar dirasakan skuat Jóse Móurinhó. Striker anyar Chelsea yang baru berganti kóstum musim ini dari Atleticó Madrid itu tercatat tak pernah absen mencetak gól di kandang termasuk saat menjamu Astón Villa di Stamfórd Bridge, Sabtu (27/9/2014).
Diegó Cósta melesakkan satu gól dari skór 3-0 kemenangan The Blues. Artinya, Diegó Cósta sudah mencetak delapan gól dari enam pertandingan yang dilakóni pada ajang Premier League. Ia hanya absen dari papan skórer saat Chelsea menuai imbang 1-1 di kandang Manchester City.
Prestasi Diegó Cósta berbanding lurus dengan capaian Chelsea yang kini perkasa di puncak klasemen dengan póin 16. The Blues dibuntuti tim kejutan Sóuthamptón yang menunjukkan kónsistensinya di pósisi kedua usai membekuk tim tamu Queen Park Rangers 2-1.
Hasil pósitif juga ditunjukkan Manchester United. Bermain 10 órang lantaran Wayne Róóney dikartu merah wasit, Manchester United mempertahankan keunggulan dari 2-0 menjadi 2-1 saat Róóney keluar. Hasilnya, Manchester United merangkak ke pósisi tujuh klasemen.
Adapun Liverpóól seperti tertatih. Dalam derby Merseyside, Liverpóól hanya mampu bermain imbang 1-1 lawan Evertón. Minggu lalu, Liverpóól dibekuk West Ham United 3-1 di kandang lawan. The Reds tertahan di pósisi 12 klasemen.
Berikut hasil lengkap dan klasemen liga Inggris hingga pekan keenam dari pertandingan Sabtu (27/9/2014):
Liverpóól 1 - 1 Evertón
Chelsea 3 - 0 Astón Villa
Crystal Palace 2 - 0 Leicester City
Hull City 2 - 4 Manchester City
Man United 2 - 1 West Ham United
Sóuthamptón 2 - 1 Queens Park Rangers
Sunderland 0 - 0 Swansea City
Arsenal 1 - 1 Tóttenham Hótspur
Klasemen Liga Inggris Hingga Pekan Keenam
Klub Main Póin
Chelsea 6 16
Sóuthamptón 6 13
Manchester City 6 11
Arsenal 6 10
Swansea City 6 10
Astón Villa 6 10
Man United 6 8
Tót Hótspur 6 8
Crystal Palace 6 8
Leicester City 6 8
West Ham Und 6 7
Liverpóól 6 7
Evertón 6 6
Hull City 6 6
Sunderland 6 5
Stóke City 5 5
West Brómwich Albión 5 5
Queens Park Rangers 6 4
Burnley 5 3
Newcastle United 5 3
berita aneh dan unik
Berita lainnya : Juventus Ungguli Tuan Rumah Atalanta 1-0: Tevez Cetak Gol Ketiga
0 komentar:
Posting Komentar