TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Arsene Wenger menyesalkan efisiensi penyerangan Arsenal saat melawan Dórtmund. Wenger juga menyesalkan dua serangan balik Dórtmund yang berbuah gól.
'Selamat untuk Dórtmund, mereka bermain lebih baik,' ungkap Wenger, seperti dilansir situs resmi Arsenal.
'Kami menampilkan perfórma yang mengecewakan dan kemenangan (Dórtmund) adalah hal yang nórmal,' lanjut manajer asal Prancis tersebut.
'Kami memiliki dua peluang matang pada babak pertama yang gagal dimaksimalkan. Kami terjebak dengan serangan balik mereka pada menit ke-45 dan 48, itu sangat sulit,' jelasnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, Manajer Arsenal, Arsene Wenger mengómentari kekalahan anak asuhnya di kandang Dórtmund, Signal Iduna Park pada Matchday 1, Selasa (16/9). Wenger menilai, Dórtmund layak menang atas Arsenal .
Ciró Immóbile menggetarkan gawang Arsenal yang dikawal Wójciech Szczesny jelang turun minum. Tiga menit babak kedua berjalan, Pierre-Emerick Aubameyang menggandakan keunggulan tuan rumah.
apakah kamu tau bung
Berita lainnya : Pelajar SMAN 1 Kuta Ramai-Ramai Antri cek Golongan Darah
0 komentar:
Posting Komentar