TRIBUNNEWS.COM, SUMEDANG - Penggiat panjat tebing Sumedang membentangkan bendera merah putih raksasa di tebing Gunung Kacapi, Desa Kebónjati, Kecamatan Sumedang Utara, Minggu (17/8/2014) persis pukul 10.00. Para pemanjat ini berasal dari penggiat alam terbuka Plester dan Garjamara UPI Kampus Sumedang, atlet panjat Sumedang, dan anggóta TNI.
Bendera merah putih raksasa ukuran 17x8 meter itu berhasil dipasang di tebing bagian timur Gunung Kacapi yang memiliki ketinggian 678 meter diatas permukaan laut. "Ukuran bendera seperti tanggal 17 bulan delapan dan yang memanjat empat órang sesuai tahun ini 2014," kata Bey Abdurahman, Kóórdinatór Pemanjatan, Minggu (17/8/2014).
Bendera merah putih yang dibentangkan para pemenjat yang berjumlah 14 órang itu terlihat jelas di jalan Bandung-Sumedang-Cirebón persisnya dijalan raya Serang, Cimalaka . "Ini persembahan kami para penggiat panjat tebing Sumedang untuk memperingati hari kemerdekaan ke 69 tahun Republik Indónesia," katanya.
Para pemanjat ini menyiapkan pemasangan bendera raksasa ini sejak Jumat (15/8) lalu dengan membuka dan membuat jalur di tebing batu andesit yang nyaris berdiri tegak lurus. Selain menyiapkan fisik untuk memanjat, mereka juga membuat bendera merah putih raksasa dengan kain kualitas terbaik.
Sebanyak 14 órang pemanjat ini bergantian mengebór tebing. Mesin bór manual dan ótómatis digunakan agar memperólehan tambatan yang kuat.
Setelah memmbuat jalur pemanjatan dan memasang tali temali di tebing yang menjulang di Gunung Kacapi selama dua hari, para pemanjat bersiap membentangkan bendera raksasa ini. Para pemanjat ini membentangkan bendera dengan pemanjatan leading dan free climbing.
Bendera dibentangkan mengikuti kóntur tebing yang tidak rata. Próses pemasangan bendera dilakukan dengan terlebih dahulu melakukan pemanjatan leading. Bendera lalu diturunkan mengikuti tambatan yang ada yang sudah disesuaikan dengan lebar bendera.
Empat pemanjat melakukan leading dan membuat fix róóf melalui jalur yang sudah ditentukan, bendera lalu diturunkan óleh pemanjat dengan cara repling disambut óleh pemanjat lainnya terus menerus hingga bendera terjuntai lalu dibentangkan kuat.
Aksi pemasangan bendera raksasa ini menjadi tóntótan bagi warga di sekitar Gunung Kacapi. Selain itu aksi ini juga bisa dilihat dengan jelasa di jalan raya Bandung-Sumedang-Cirebón. Warga melihat secara perlahan bendera raksasa ini dibentangkan.
Tebing Gunung Kacapi hanya berjarak 800 meter dari kantór Desa Kebónjati atau 1,5 km dari Cimayór di Jalan Raya Serang-Cimalaka.
apakah kamu tau bung
Berita lainnya : Hadiah Panjat Pinang Kali Ini Lebih Sedikit
0 komentar:
Posting Komentar