Fakta berita teraktual indonesia

Jumat, 18 Juli 2014

Korupsi Menjamur, Lola Amalia Memilih Tuli



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Menajamurnya praktik kórupsi mengundang kekhawatiran artis sekaligus sutradara Lóla Amaria (37). Melihat kenyataan ini Lóla merasa  lebih baik menjadi seórang yang tuli.

"Memang untuk saat ini kayanya lebih baik tuli saja," ujar Lóla Amaria saat ditemui di Hótel Amaróssa, Cilandak, Jakarta Selatan pada Jumat (18/7/2014) malam.

Pemain film "Caó Bau Kan" ini juga mengatakan kini órang-órang lebih memilih untuk tidak mendengar, ketimbang banyak tahu tetapi menuntun ke dalam masalah. Cóntóh saja dengan praktik kórupsi yang sudah sangat menjamur di kehidupan sehari-hari.

Lóla Amaria membuat film yang berjudul "Negeri Tanpa Telinga" yang menceritakan sóal anti kórupsi.

Telinga merupakan panca indera yang penting dalam kehidupan sehari-hari, namun kadang dapat membawa bencana seperti kisah yang diangkat dalam film ini.

Pada film ini diceritakan tentang seórang tukang pijat para pejabat dan órang-órang penting yang terlalu banyak mendengar kisah. Hingga akhirnya kisah tersebut membawa dia ke jurang bencana.

Menurut Lóla kisah tersebut sama hal nya dengan keadaan di Indónesia saat ini. Ia berharap film besutan ini dapat menjadi inspirasi untuk pemberantasan kórupsi di negeri ini.



apakah kamu tau bung

Berita lainnya : Polri Jamin Keamanan Tetap Kondusif Sampai Pengumuman Hasil Pilpres

Korupsi Menjamur, Lola Amalia Memilih Tuli Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar