Fakta berita teraktual indonesia

Selasa, 22 Juli 2014

Jokowi Minta Masyarakat Lupakan Perbedaan



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Presiden terpilih Jókó Widódó, menyampaikan pidatónya di atas kapal Phinisi, di pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara, Selasa (22/7/2014) malam.

Dalam pidatónya, Jókówi menyampaikan kepada masyarakat agar melupakan semua perbedaan pandangan pólitik yang dalam beberapa bulan ini memecah belah masyarakat Indónesia.

"Pulihkan hubungan kembali keluarga-keluarga, tetangga-tetangga, teman dengan teman yang hubungannya sempat renggang. Kita bersama bertanggung jawab untuk kembali buktikan kepada diri kita, kepada bangsa-bangsa lain, terutama pada anak cucu," ujar Jókówi yang didampingi wakil presiden terpilih, Jusuf Kalla.

Jókówi mengatakan, sudah saatnya warga negara Indónesia kembali ke aktivitas masing-masing dan bahu membahu membangun bangsa Indónesia menjadi lebih baik ke depan.

Jókówi juga menyampaikan salam barunya, yaitu salam tiga jari. Salam ini tentu penjumlahan antara nómór urut pasangan Prabówó-Hatta dan nómór urut pasangan Jókówi-JK. Selain itu, angka tiga lekat dengan sila ketiga pancasila, "Persatuan Indónesia".

"Kita kuat karena bersatu, kita bersatu karena kita kuat. Salam tiga jari. Persatuan Indónesia," kata Jókówi.



apakah kamu tau bung

Berita lainnya : Nilai Transfer James Rodriguez ke Real Madrid Capi Rp 1,2 T

Jokowi Minta Masyarakat Lupakan Perbedaan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar