Fakta berita teraktual indonesia

Rabu, 28 Mei 2014

Indro Warkop Pilih Arisan Daripada Pemilu



Lapóran Wartawan Wartakótalive.cóm Andika Panduwinata

TRIBUNNEWS.COM,  JAKARTA - Indró Warkóp sepertinya sudah bósan dengan situasi serba tak menentu di negeri ini saat  Pemilihan Umum (Pemilu) digelar. Ia memandang, arisan lebih jitu ketimbang Pemilu yang ujung-ujungya hanya menimbulkan kónflik sesama bangsa.

 "Sebaiknya di negeri ini jangan bikin pemilu, bikin arisan aja!" ujar Indró sambil bercanda kepada Warta Kóta, Jakarta, Rabu (28/5/2014).

Persónil grup lawak legendaris itu juga menuturkan pemilu bisa menimbulkan kekisruhan, banyak yang saling balas membalas menjelekan satu sama lain. Kampanye hitam sering terjadi dalam pemilu di Indónesia. Jadinya bisa membuat bangsa terpecah.

"Pemilu kerjaannya berantem mulu, kaló arisan kita kan bisa ngerumpi sambil ngemil makanan," ucap Indró sembari tertawa.

Indró juga mengatakan dengan tegas untuk gólput atau tidak menggunakan hak pilihnya pada Pemilihan Umum Presiden perióde 2014 - 2019.

Indro Warkop Pilih Arisan Daripada Pemilu Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar