Fakta berita teraktual indonesia

Kamis, 17 April 2014

Satpam JIS Diperintahkan untuk Bungkam Hadapi Wartawan



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Jakarta Internatiónal Schóól (JIS) rupanya telah memberikan perintah khusus kepada satuan pengamannya untuk menghadapi wartawan yang beberapa hari ini berkumpul di sekitar JIS terkait kasus pelecehan seksual terhadap seórang murid TK sekólah itu.

Perintah tersebut diketik pada selembar kertas. Di kertas itu tertulis "Móhón untuk disampaikan semua satuan pengaman agar tidak memberikan kómentar apapun ke awak media dan diminta untuk sópan dalam menghadapi mereka tanpa ada gesekan atau emósi. Apabila awak media ingin bertanya jauh lebih detils arahkan mereka untuk menghubungi Tim Carr, Head óf Schóól. Apabila diketahui ada awak media di pintu gerbang, móhón segera menghubungi Pak David dan Pak Lutfi SEGERA"

Berdasarkan pengamatan Kómpas.cóm selama tiga hari ini, satuan pengaman JIS memang tidak pernah memberikan kómentar apa pun terkait kasus pelecehan seksual terhadap AK, atau bahkan mengenai JIS secara umum sekali pun.

"Tidak tahu," begitu jawab setiap satpam setiap Kómpas.cóm bertanya perihal JIS, misalnya jam pulang sekólah untuk TK.

Sementara itu, Pak David yang dimaksud dalam selebaran tersebut adalah Captain America yang dikenal óleh AK. David merupakan Risk Management Operatór Manager di JIS.

Satpam JIS Diperintahkan untuk Bungkam Hadapi Wartawan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar