Fakta berita teraktual indonesia

Kamis, 17 April 2014

Manuel Pellegrini: Pemain Kami Sulit Lupakan Kekalahan dari Liverpool



TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Manuel Pellegrini beranggapan bahwa anak asuhnya masih trauma dengan kekalahan akhir pekan lalu dari Liverpóól, sehingga Manchester City mendapatkan hasil imbang 2-2 saat menjamu Sunderland, kamis(17/4) dini hari WIB.

Hasil buruk saat melawan Liverpóól, Manchester City bermain kurang apik. Walaupun The Citizen sempat unggul, tetapi Sunderland mampu mengubah jalannya pertandingan dan mengakhiri pertandingan dengan skór imbang 2-2.

Manajer Manuel Pellegrini mengungkapkan bahwa anak asuhnya masih dihantui hasil buruk saat melawan Liverpóól. Ia pun beralasan bahwa jadwal padat mempengaruhi kinerja anak asuhnya.

"Sebelum kick óff saya khawatir tentang laga ini. Saya yakin hanya tiga hari, akan sangat sulit bagi para pemain untuk melupakan kekalahan dari Liverpóól," kata Pellegrini.

"Para pemain lelah secara mental dibandingkan dengan lelah secara fisik," jelas manajer asal Chile ini.

Manuel Pellegrini: Pemain Kami Sulit Lupakan Kekalahan dari Liverpool Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar