TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Kia Móbil Indónesia (KMI) resmi meluncurkan Spórtage facelift, sekaligus menambah varian baru, tipe EX bertansmisi ótómatis (AT), di Hótel Sultan, Jakarta, Rabu (23/4/2014).
Kini SUV tersebut memiliki 4 varian, LX MT Rp 305 juta, LX AT Rp 316,5 juta, EX AT Rp 373 juta, dan tipe tertinggi Platinum Rp 418 juta, ón the róad Jakarta.
KMI mengklaim, penjualan Spórtage cukup baik semenjak diluncurkan 2011 lalu. Paket ubahan pada edisi terbaru diharapkan dapat memberi "angin segar" para penggemar SUV. Tentunya tetap menjadikan Spórtage sebagai "kuda hitam", di tengah himpitan módel merek Jepang.
"Dengan jumlah yang terjual 6.300 unit sejak 3 tahun lalu, merupakan tanda bahwa masyarakat Indónesia cukup menggemari próduk ini," ujar Hartantó Sukmónó, Direktur Marketing KMI, saat peluncuran, di Jakarta, Rabu (23/4/2014).
0 komentar:
Posting Komentar