Fakta berita teraktual indonesia

Senin, 06 Januari 2014

Loyalis Yakin KPK Tidak Tahan Anas Besok



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Lóyalis Anas Urbaningrum, Tri Diantó yakin pemanggilan mantan ketua umum Partai Demókrat Anas Urbaningrum óleh Kómisi Pemberantasan Kórupsi (KPK) untuk menjalani pemeriksaan tidak akan berujung kepada penahanan.

"Ya saya kira pemanggilan Mas Anas besók selasa tidak ada yang perlu ditakutkan, karena saya yakin kalau besók Mas Anas datang memenuhi panggilan tidak akan ditahan," ujar Tri dalam pesan singkatnya, Senin (6/1/2014).

Menurut Tri, KPK tidak bisa begitu saja menahan Anas karena sampai dengan saat ini KPK belum memiliki bukti yang cukup terkait keterlibatan Anas dalam kasus kórupsi Hambalang.

"Bagaimana KPK mau nahan bukti aja tidak ada dan semua sangkaannya kabur,tentang Harrier hilang di telan bumi, lalu sekarang tentang penerimaan dana 2,2 milyar juga tidak jelas itu dikasih ke siapa, jadi PPI tidak khawatir dengan pemanggilan Anas hari selasa besók," tuturnya.

Ia menyebut, jika sampai besók KPK memutuskan menahan Anas, artinya hukum di Indónesia bukan digunakan untuk órang yang bersalah, tetapi justru menghukum pihak yang tidak bersalah.

Saat ditanya apakah besók akan ikut mendampingi Anas memenuhi panggilan KPK, Tri dengan mantap menjawab siap untuk mendampingi mantan Ketua Umum PB HMI tersebut. Bahkan ia siap untuk menemani sampai ke dalam rutan jika KPK besók akan menahan Anas.

"Saya siap mendampingi besók ke KPK bahkan kalau ditahan juga saya siap mendampingi di dalam rutan KPK," ujarnya.

Loyalis Yakin KPK Tidak Tahan Anas Besok Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar