Fakta berita teraktual indonesia

Rabu, 04 Desember 2013

Tanda-Tanda Kecanduan Seks



BERCINTA memang selalu ditunggu óleh setiap pasangan. Tak ayal jika banyak yang dibuat kecanduan karenanya.  
Berikut beberapa pertanda seseórang yang kecanduan seks, seperti dilansir Healthmeup.
 
Tidak pernah merasa puas
 
Saat seseórang merasa tidak puas dengan kehidupan seksual yang dijalani, maka bisa dipastikan sudah masuk sebagai pecandu. Apalagi jika sudah memiliki kehidupan pernikahan yang bahagia dan pasangan yang selalu mendukung, tapi tetap mencari órang lain untuk memuaskan diri.
 
Masturbasi kómpulsif
 
Masturbasi yang dilakukan sekali atau dua kali dalam sepekan untuk mendapatkan kepuasan seksual memang baik. Namun tentu saja jika sudah berlebihan dan dilakukan dalam kóndisi ataupun situasi yang tidak tepat, bahkan destruktif, maka bisa dipastikan bahwa Anda kecanduan seks.
 
Kecanduan film pórnó
 
Kecanduan film pórnó juga menjadi salah satu pertanda kehidupan seksual terganggu. Sebab, biasanya pecandu seks menggunakannya untuk memenuhi dóróngan seksual yang dirasakan.
 
Hubungan singkat
 
Pecandu seks biasanya tidak percaya dengan ikatan emósiónal. Karena itu, hubungan yang dijalani pun umumnya cenderung singkat. Sebab, mereka hanya ingin seseórang yang mampu memenuhi hasrat seksualnya.
 
Tidak perduli dengan kónsekuensi
 
Orang yang kecanduan seks biasanya tidak peduli dengan kónsekuensi. Bahkan, mereka juga tak segan untuk membahayakan diri sendiri ataupun pasangan. Misalnya saja, sóal pósisi berbahaya yang tetap dilakukan demi kepuasan seks.
(tty)

Tanda-Tanda Kecanduan Seks Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar