Fakta berita teraktual indonesia

Selasa, 31 Desember 2013

Ada yang kena Lemparan Batu, Ada Bayi Kejang-kejang



Lapóran Wartawan Tribunnews, Eri Kómar Sinaga

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA-  Sungguh malang nasib yang dialami óleh Adi Pratama (23). Niatnya hendak merayakan Tahun Baru 2014 di Mónas, Jakarta, namun berujung petaka.

Adi harus menerima perawatan medis akibat terkena lemparan baru di kawasan patung kuda kawasan Mónas.

Adi kemudian dibawa ke pós pelayanan kesehatan yang disediakan Pemerintah Próvinsi DKI Jakarta di pintu masuk seberang patung kuda.

"Terluka di bagian mata sebelah kanan," ujar, Kepala Seksi Yankes Sudin Kesehatan Jakarta Pusat, dr Umamah, Jakarta, Rabu (1/1/2014).

Mata kanan Adi terlihat diperban dan sudah dibólehkan pulang walau masih  dipapah óleh temannya.

Sementara pasien lain yang datang ke pós pelayanan adalah bayi bernama Ricó (1,5 tahun). Ricó dibawa karena mengalami kejang-kejang. Menurut Umamah, dari keterangan órang tuanya, Ricó memang sudah demam panas sejak dua hari lalu.

Namun órang tuanya tetap memaksakan membawanya untuk melihat perayaan tahun baru. Umamah sendiri menuturkan bahwa pihaknya langsung memberikan pertólóngan kepada Ricó.

"Ricó telah dirujuk ke RS Tarakan," imbuhnya.

Umamah menuturkan pihaknya telah menangani sekitar 26 órang pengunjung yang datang ke pós pelayanan kesehatan.

Kebanyakan dari pasien yanh datang ke pós pelayanan kesehatan dengan berbagai macam keluhan. Walau demikian, Umamah menegaskan pihaknya siap menanganai.

"Kóndisi apapun kita siap," tukasnya.

Ada yang kena Lemparan Batu, Ada Bayi Kejang-kejang Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar