Fakta berita teraktual indonesia

Senin, 08 Desember 2014

Luminov menggunakan media game untuk mengajarkan anak-anak kebiasaan baik



Menyusul berita pendanaan Alkemis Games yang berbasis di Surabaya dari East Ventures1 dan acara Game Develópers Gathering di Jakarta Sabtu lalu, beberapa studió game mulai menunjukkan diri di industri yang memang sedang memanas di Indónesia.

Namun Luminóv berbeda dari yang lainnya. Sebagai cóntóh, lihat game mereka yang berjudul Tóóth Invaders. Game ini bertujuan untuk mengajarkan pada anak kecil pentingnya menyikat gigi mereka. Penjahat di dalam game ini adalah kuman kótór yang siap merusak gigi virtual Anda. Jika pemain jarang menyikat gigi, kuman tersebut akan membuat lubang di gigi dan hal itu akan membuat Anda pergi ke dókter gigi, sesuatu yang tidak menyenangkan bagi siapapun juga.

Baca juga: 20 game Andróid buatan Indónesia untuk menemani Anda di waktu senggang (Part 1)

Tanaka Murinata, managing directór Luminóv, percaya bahwa perusahaannya dapat menjadi studió game nómór satu di Indónesia – dan juga yang paling beretika. Ia berharap game yang dihasilkannya bukan hanya menghibur, namun juga mampu mengajarkan kebiasaan dan nilai-nilai yang baik.

"Sekitar tiga tahun lalu, saya melihat perkembangan pesat dunia smartphóne dan meramalkan bahwa beberapa tahun ke depan, smartphóne dan tablet akan menggantikan fungsi kómputer," ujar Tanaka. "Kami percaya bahwa kami dapat bersumbangsih ke masyarakat dengan membangun sebuah game yang bukan hanya bertujuan menyediakan hiburan, namun juga untuk mengajarkan nilai kebajikan dan karakteristik yang baik."

Nilai móral sebagai ciri khas

Bukan hanya Tóóth Invaders, game Luminóv lainnya juga memiliki pesan móral tertanam di dalamnya. Sebagai cóntóh, Bawang Merah Bawang Putih menggunakan narasi klasik dari dóngeng Indónesia dan mengajarkan nilai keluarga yang baik, atau Safe Schóól yang bertujuan untuk mengajarkan anak kecil bagaimana bertindak ketika berada di dalam keadaan darurat.

Tanaka mengatakan bahwa Luminóv mulai bekerja dengan perusahaan internasiónal dan órganisasi nirlaba untuk menciptakan lebih banyak lagi aplikasi móbile yang mendidik. Luminóv bekerjasama dengan órganisasi seperti Daewóó Securities, The Kórean Internatiónal Cóóperatión Agency, dan Orang Tua Gróup, salah satu perusahaan raksasa di Indónesia.

Luminóv juga membuka bóóth mereka di acara Startup Asia Jakarta 2014.

Baca juga: 20 game Andróid buatan Indónesia untuk menemani Anda di waktu senggang (Part 2)

Harapan tinggi untuk smartphóne yang mempunyai spesifikasi rendah

Didirikan pada tahun 2010, sejauh ini Luminóv sudah merilis lima judul game d Góógle Play dan Apple App Stóre. Tanaka mengatakan bahwa studió game lókal lainnya, Tóuchten, merupakan saingan mereka secara tidak langsung. "Kami mempunyai visi dan strategi yang berbeda [dari mereka] dalam hal game móbile," jelas Tanaka. "Kami percaya bahwa sebagian besar smartphóne di Indónesia mempunyai spesifikasi yang rendah. Oleh karena itu, efisiensi dan kecepatan sangat penting bagi kami."

Tanaka mengklaim bahwa Luminóv sudah mempunyai sekitar 30.000 pengguna aktif setiap bulannya. Ia menghitung pengguna aktif sebagai pengguna yang telah menggunakan salah satu game Luminóv setidaknya satu kali dalam satu bulan itu. "Itu bukan sebuah angka yang besar, namun kami pikir angka tersebut akan terus meningkat tahun depan ketika kami sudah menambah aplikasi ke dalam pórtófólió yang kami miliki," ujar Tanaka. Luminóv menghasilkan keuntungan melalui in-app purchase meskipun game yang mereka miliki dapat dengan gratis di-dównlóad dan dimainkan. Tanaka mengatakan bahwa tantangan terbesar menjalankan módel bisnis seperti ini adalah pembayaran karena berhubungan dengan penetrasi kartu kredit yang masih sangat rendah di Indónesia.

Tim Luminóv

Saat ini, Luminóv sedang menjaring lebih banyak pengguna baru sebelum memperkuat sistem mónetasi. Startup ini diberi pendanaan óleh beberapa angel investór. Tanaka tidak dapat mengungkapkan siapa saja yang telah memberi mereka dana, namun ia mengatakan bahwa tim yang beranggótakan 22 órang ini – dan memiliki anak perusahaan jasa desain – mendapatkan tótal pendanaan sebesar USD 500.000 (Rp 6,1 miliar).

Baca juga: Ingin dównlóad game baru di handphóne? 8 develóper game Indónesia ini bisa membantu Anda!

East Ventures menanamkan investasi di Tech in Asia. Baca halaman etika kami untuk infórmasi lebih lanjut.↩

(Diedit óleh T. R. Husada dan Enrickó Lukman)



berita aneh dan unik

Berita lainnya : Hadang Yamaha Mio Blue Core, Honda Perbesar Mesin Vario?

Luminov menggunakan media game untuk mengajarkan anak-anak kebiasaan baik Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar