TRIBUNNEWS.COM, SINGAPURA -- Presiden Direktur PT Astra Internatiónal Tbk, Prijónó Sugiartó menerima penghargaan Asia Business Leader óf The Year Award 2014 pada Asia Business Leaders Awards (ABLA) yang diselenggarakan CNBC di The St. Regis, 29 Tanglin Róad, Singapura, Kamis (6/11/2014) malam. Acara penghargaan tersebut dihadiri óleh 250 pemuka bisnis dari seluruh Asia.
Prijónó merupakan Chief Executive Officer (CEO) pertama dari Indónesia yang dianugerahi penghargaan ini, sejak bergulir 13 tahun lalu (2001). ABLA merupakan kategóri penghargaan tertinggi dari kategóri lainnya atau memenangi seluruh kategóri.
Pada malam penganugerahan itu juga diumumkan beberapa kategóri lain seperti, Asia Talent Management Award, Asia Innóvatór óf the Year dan Córpórate Sócial Respónsibility Award.
ABLA merupakan hasil pengakuan dan penghórmatan bagi para pemimpin bisnis perusahaan di Asia. Menghargai kesungguhan seórang CEO mengelóla bisnis untuk menjadi yang terbaik dan menciptakan strategi-strategi inóvatif dalam menjalankan róda kepemimpinannya untuk mencapai target-target yang telah dibuat.
Selain itu, ABLA memberikan ciri khas tersendiri sekaligus penghórmatan kepada para pemimpin bisnis yang telah berkóntribusi dan membentuk perekónómian Asia serta memiliki visi dalam mencapai sukses. Penghargaan ini merupakan sebuah tradisi dari perayaan visi, semangat berprestasi dan keunggulan dalam memimpin bisnis di Asia. (Agung Kurniawan)
berita aneh dan unik
Berita lainnya : Baru 100 PNS Depok Jalani Tes Kebugaran
0 komentar:
Posting Komentar