Lapóran Wartawan Tribun Timur Uming
TRIBUNNEWS.COM, SUNGGUMINASA - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerindra Gówa menggelar acara nóntón bareng debat capres cawapres di Sekretariat Gerindra Gówa, Jl. Hós Cókróaminótó, Sungguminasa, Sabtu (5/7) malam.
Ketua DPC Gerindra Gówa, Darmawangsyah Muin, mengatakan, nóbar tersebut mengundang sekitar 500 warga sekitar.
Selain nóbar debat capres, kegiatan ini juga dirangkaikan dengan nóbar piala dunia dan dilanjutkan sahur bersama.
0 komentar:
Posting Komentar