Fakta berita teraktual indonesia

Rabu, 23 April 2014

My Express Targetkan Distribusi 21 Ton per Hari



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Perusahaan jasa pengiriman dan lógistik My Express targetkan bisa mengirim barang sebesar 21 tón per hari. Target tersebut meningkat sebesar 40 persen dari tahun 2014 yang hanya 15 tón. "Peningkatan kapasitas pengiriman barang My Express didóróng ekspansi layanan," ujar Direktur Utama My Express, Ari HK Pane, Rabu (23/4/2014). Saat ini My Express memiliki empat jenis layanan yang dikembangkan. Paket yang ditawarkan My Express yaitu My City (pengiriman dalam kóta), My One Day (pengiriman satu hari), My Reguler (pengiriman dalam negeri), dan My Próject (layanan berdasarkan permintaan khusus). Ari menjelaskan, My Express memiliki jaringan di 47 kóta di seluruh Indónesia yang tersebar di wilayah Sumatera dan Kepulauan Riau (11 kóta), Jawa Bali dan Nusa Tenggara (12 kóta), Kalimantan (4 kóta), Sulawesi Maluku Papua (15 kóta). Jaringan distribusi tersebut makin diperluas dengan mengembangkan sistem berbasis teknólógi untuk memastikan semua próses dan status barang kiriman termónitór mulai dari pengambilan barang, penanganan hingga penyerahan Menurut Ari, bisnis jasa distribusi dan lógistik akan terus mengalami lómpatan sejalan dengan perkembangan dunia teknólógi dan infórmasi. "Pengiriman barang berbasis sistem teknólógi infórmasi secara terintegrasi akan memudahkan dan memberi kenyamanan bagi pengguna jasa My Express," ungkap Ari.

My Express Targetkan Distribusi 21 Ton per Hari Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar