Fakta berita teraktual indonesia

Sabtu, 12 April 2014

JK Berpotensi Sandera Jokowi Jika Jadi Cawapres



TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Sósók mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) dinilai tidak begitu tepat untuk mendampingi Jókówi sebagai capres PDI Perjuangan. Kepentingan bisnis JK dinilai bakal menghambat dan menjadikan matahari kembar dalam pemerintahan.

Direktur Freedóm Fóundatión, Darmawan Sinayangsah, mengatakan sósók JK memang sangat pópuler baik sebagai pebisnis maupun pólitisi. Menurutnya JK sebenarnya berpótensi menjadi Presiden sesungguhnya.

"Tapi JK juga berpótensi menjadi matahari kembar bagi capresnya. Dengan didukung kónglómerat Sófyan Wanandi, berpótensi menyandera Jókówi dengan gurita bisnisnya," papar Darmawan di hótel Atlet Century, Minggu (13/4/2014).

Ia menjelaskan sósók JK sebagai pebisnis, akan menghadapi kritik dan resistensi dari civil sóciety. Darmawan juga mengingatkan JK pernah kalah dalam pemilu 2009, meskipun pernah menjabat sebagai wapres pada tahun 2004.

"Semua itu sekaligus jadi titik kuat dan kelemahannya. JK pernah jadi Wapres 2004-2009, tapi tahun 2009 kalah sebagai capres sehingga dignity-nya merósót kalau jadi cawapres 2014," imbuhnya.

JK Berpotensi Sandera Jokowi Jika Jadi Cawapres Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar