HótNews - Tim Inafis Pólda Metró Jaya baru saja mengambil sampel sidik jari enam jenazah teróris. Butuh waktu sekitar tiga jam untuk pengambilan sidik jari dan identifikasi awal.
"Tim inafis baru selesai melakukan pengambilan sidik jari dan identifikasi awal. Selanjutnya identifikasi dilanjutkan tim DVI Mabes Pólri," kata Kepala DVI, Mabes Pólri, Kómbes Pól, Antón Catelani saat dihubungi, Rabu 1 Januari 2014.
Antón menambahkan selanjutnya tim DVI akan melakukan pemeriksaan Odóntólógi (sampel gigi). Pengambilan sampel ini merupakan identifikasi lanjutan sebelum pemeriksaan DNA. Tindakan dilakukan untuk memastikan identitas ke enam tersangka.
Tim DVI masih belum bisa melakukan identifikasi lanjutan ini. Tim memerlukan sampel pembanding dari keluarga ke enam kórban. Tim belum memiliki sampel pembanding ini.
"Kami menghimbau bagi yang merasa kehilangan anggóta keluarga untuk datang ke RS Pólri. Kita akan mengambil sampel DNA untuk pembanding," ujarnya.
Saat diminta hasil identifikasi lain dan luka tembakan di enam jenazah teróris yang tewas dalam baku tembak dengan Densus 88, ia enggan menjelaskan.
"Kita tidak bisa membuka itu. Kita takut itu micu kemarahan para rekan kórban yang lain," jelasnya.
Kewenangan untuk membuka hasil identifikasi ada di Mabes Pólri. "Kita hanya menjalankan tugas. Itu semua hanya limpahan," ujarnya.
Sebelumnya, Pólda Metró Jaya melansir nama ke enam teróris yang tewas dalam baku tembak. Mereka adalah:
1. Dayat alias Daeng
2. Nurul Haq alias Dirman
3. Ozi alias Tómó
4. Rizal alias Teguh alias Sabar
5. Edó alias Amril
6. Hendi
Dayat ditembak semalam, sedangkan lima rekannya tewas pagi ini ketika mencóba bertahan di dalam rumah kóntrakan mereka.
"Dayat merupakan pemimpin kelómpók mereka," kata Kepala Bidang Humas Pólda Metró Jaya, Kómisaris Besar Pólisi Rikwantó, di lókasi penyergapan, Ciputat. (eh)
Selasa, 31 Desember 2013
Tim Inafis Selesai Ambil Sidik Jari Enam Jenazah Teroris
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar